Bupati Iti Octavia Jayabaya: Lebak Rawan Bencana Alam, Harus Siaga Sejak Dini

- 23 Oktober 2020, 22:04 WIB
Bupati Lebak, Iti Octavia Jayabaya memerika pasukan pada Apel Kesiapsiagaan dalam Penanggulangan Bencana Di wilayah Kabupaten Lebak, Jumat 23 Oktober 2020 di halaman Setda Kabupaten Lebak.
Bupati Lebak, Iti Octavia Jayabaya memerika pasukan pada Apel Kesiapsiagaan dalam Penanggulangan Bencana Di wilayah Kabupaten Lebak, Jumat 23 Oktober 2020 di halaman Setda Kabupaten Lebak. /Foto: Dok. Humas Kabupaten Lebak./

PORTAL LEBAK - Kabupaten Lebak di Provinsi Banten termasuk daerah rawan bencana alam.

Curah hujan di Kabupaten Lebak, akhir Oktober meningkat akibat fenomena La Nina berpotensi menyebabkan bencana hidrometeorologi seperti banjir dan tanah longsor.

Sementara, belakangan ini kerap terjadi gempa di wilayah selatan Lebak.

Baca Juga: Tinggal Satu Zona Merah, Gubernur Banten Wahidin Halim Perpanjang PSBB Provinsi

Karena itu, semua pihak perlu bersiap-siap dalam upaya pencegahan agar potensi kerawanan itu tidak terwujud.

Peringatan tersebut disampaikan Bupati Lebak, Iti Octavia Jayabaya pada Apel Kesiapsiagaan dalam Penanggulangan Bencana di wilayah Kabupaten Lebak, Jumat 23 Oktober 2020.

Apel diikuti oleh TNI/Polri, Satpol PP, Dishub, BPBD dan PMI di halaman parkir Setda Kabupaten Lebak.

Baca Juga: Ini yang Benar: Cara Daftar, Syarat dan Cek Penerima BLT UMKM BPUM Rp2,4 Juta

Bupati Iti Octavia Jayabaya, selaku pembina apel menyampaikan, berdasar prediksi BMKG, di wilayah kabupaten Lebak akan terjadi peningkatan curah hujan pada akhir Oktober 2020.

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x