Profil Zen Assegaf alias Habib Kribo atau Zen Kribo yang Dicoret dari Bani Alawi

- 14 Januari 2022, 15:58 WIB
Zen Assegaf yang juga dikenal dengan julukan Habib Kribo atau Zen Kribo yang dicoret dari Bani Alawi.
Zen Assegaf yang juga dikenal dengan julukan Habib Kribo atau Zen Kribo yang dicoret dari Bani Alawi. /Foto: Instagram @assegafzen/

PORTAL LEBAK - Nama Habib Kribo tiba-tiba mencuat pekan lalu di media sosial seperti Twitter.

Sebelumnya tak banyak orang mengenal julukan Habib Kribo, pun nama aslinya Zen Assegaf.

Namanya jadi dikenal khalayak sejak sering mengomentari Habib Bahar Smith dan puncaknya saat beradu argumen dengan Haikal Hassan.

Baca Juga: Viral Habib Bahar Vs Brigjen TNI Achmad Fauzi, Kapenrem 061 Tepis Isu Miring Ada Intimidasi, Ini Penjelasannya

Adu argumen antara Habib Kribo dan Haikal Hassan terjadi saat membicarakan mengenai kasus Habib Bahar Bin Smith di salah satu stasiun televisi swasta Indonesia.

Dari penelusuran PortalLebak.Com, sebelum pertengahan Desember 2021, pencarian di Google dengan keyword "Habib Kribo" tak menemukan artikel berita yang merujuk ke Zen Assegaf atau yang juga dijuluki Zen Kribo.

Baru di pertengahan Desember 2021 muncul berita Habib Kribo yang meminta aparat TNI agar menangkap Habib Bahar bin Smith karena dianggap telah menghina dan melecehkan marwah TNI.

Baca Juga: Ulama dan Umaro di Banten Harus Bersatu, Demi Kemanjuan Peradaban Umat

Siapa sebetulnya Zen Assegaf yang belakangan dijuluki Habib Kribo atau Zen Kribo?

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x