Program Kartu Prakerja Gelombang 52 Tahun 2023 Telah Buka, Ini Update Terbarunya

- 9 Mei 2023, 20:16 WIB
Program Kartu Prakerja gelombang 52 sudah dibuka.
Program Kartu Prakerja gelombang 52 sudah dibuka. /Tangkapan Layar/@prakerja.go.id

PORTAL LEBAK - Keterangan tentang program Kartu Prakerja Gelombang 52 sudah resmi dibuka oleh pemerintah Pada Selasa, 9 Mei 2023.

Selain itu, ada juga cara mudah mendaftar kartu prakerja gelombang 52, melalui situs pemerintah, beberapa caranya dapat kamu cermati di bawah ini.

Pemerintah telah resmi mengumumkan bahwa program Kartu Prakerja Gelombang 52 dibuka dan dapat dilanjutkan pendaftarannya.

Baca Juga: Cara Daftar Kartu Prakerja 2023, Ini Jadwal Gelombang 48 Dibuka

Ternyata, pada kartu prakerja gelombang 52 ini, ada sejumlah perubahan syarat yang mulai tahun 2023 ini, penerima bansos Pemerintah diperbolehkan ikut mendaftar.

Selain itu, peserta lulusan SMA sederajat, S1, S2, hingga S3 sekaligus dapat menjadi peserta program Kartu Prakerja Gelombang 52.

Seperti diketahui, ada beberapa ketentuan pemerintah demi membatasi dan menetapkan batas usia bagi peserta program Kartu Prakerja Gelombang 52.

Baca Juga: Program Kartu Prakerja 2023 Tetap Ada, Sistem Berjalan Normal Cek Polanya

Tak hanya itu, ada pula 7 golongan masyarakat yang tidak bisa diizinkan mendaftar Kartu Prakerja gelombang 52.

Halaman:

Editor: Dwi Christianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x