Gregoria Mariska Tunjung, Atlet Bulutangkis Andalan Indonesia di Olimpiade Tokyo

- 15 Juli 2021, 10:20 WIB
Atlet bulutangkis Indonesia yang diterjunkan di Olimpiade Tokyo, Gregoria Mariska Tunjung.
Atlet bulutangkis Indonesia yang diterjunkan di Olimpiade Tokyo, Gregoria Mariska Tunjung. /Foto: Instagram/@pbsi_squad_indonesia/

PORTAL LEBAK - Perhelatan Olimpiade Tokyo 2020, akan segera di gelar dalam hitungan hari.

Cabang olahraga bulutangkis pun tidak ketinggalan untuk tampil di ajang bergengsi dunia tersebut.

Olimpiade Tokyo akan digelar pada tanggal 23 Juli sampai 8 Agustus 2021.

Baca Juga: Anisa Bahar Doa Minta Rezeki Seluas Samudera, Lalu Sindir Lesti Kejora Beri Kado Rizky Billar Moge Rp536 juta

Sementara untuk jadwal cabang olahraga bulutangkis dihelat dari tanggal 24 Juli hingga 2 Agustus 2021, seperti di kutip PortalLebak.com dari @pbsi_squad_indonesia.

Komposisi pemain pun sudah dipersiapkan mulai dari ganda campuran, ganda putra dan putri, single putra sampai single putri.

Untuk tunggal putri yang diturunkan kali ini di percayakan kepada Gregoria Mariska Tunjung, gadis kelahiran Wonogiri 11 Agustus 1999.

Baca Juga: Percepat Vaksinasi, Aliansi Pemuda Santri Milenial Dukung Kehadiran Vaksin Gotong Royong

Inilah profil penyambet juara pada kejuaraan dunia junior 2017. Peraih mendali perunggu pada ajang Sea Games 2017.

Halaman:

Editor: Dwi Christianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x