Kepala BNPB Pakai Motor Datangi Pengungsian Korban Gempa Cianjur, Pastikan Daerah Sulit Bisa Terjangkau Bantua

- 27 November 2022, 22:58 WIB
 Kepala BNPB Letjen TNI Suharyanto berikan bantuan logistik dan berinteraksi langsung bersama pengungsi di Desa Cibodas, Kecamatan Pacet, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Minggu (27/11/2022).
Kepala BNPB Letjen TNI Suharyanto berikan bantuan logistik dan berinteraksi langsung bersama pengungsi di Desa Cibodas, Kecamatan Pacet, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Minggu (27/11/2022). / Foto: Komunikasi Kebencanaan BNPB/Ranti Kartikaningrum D./

“Rumah contoh sudah kami proses di masing-masing kecamatan, hari ini final pemeriksaan dari pihak Kementerian PUPR,” tuturnya.

Baca Juga: Open House And Education Expo Al-Qudwah, Dibuka Plt Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Lebak

“Akan dimulai dari Kecamatan Cugenang, karena paling banyak terdampak di sana, secara bertahap semoga cepat dan efisien bisa memenuhi penggantian rumah rusak para warga terdampak,” pungkasnya.

Seiring dengan itu, Ketua RW Desa Cibodas, Udi, mengungkapkan ada belasan rumah dan fasilitas umum di wilayahnya, alami kerusakan akibat gempa Cianjur.

“Ada 14 rumah rusak berat, rusak sedang dan berat mencapai 15 rumah, termasuk musola, posyandu, paud dan madrasah,” papar Udi.

Baca Juga: Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo Dukung Pengembangan Bibit Atlet esport

Menurut Udi, terdata ada 498 jiwa terdampak gempa di Desa Cibodas, warga pun bersyukur dan mengapresiasi kunjungan Kepala BNPB dan rombongan.

“Alhamdullilah, warga kami diperhatikan dan didatangi langsung oleh Kepala BNPB,” jelas Udi.

“Di wilayah terpencil yang masih tidak terjangkau motor, kami akan bahu membahu agar mendistribusikan bantuan bersama warga, supaya semua dapat bantuan,” tegas Udi.

Baca Juga: Duta Piala Dunia 2022: Ghanin Al Muftah, Fisik Tak Biasa Tapi Prestasi Luar Biasa

Halaman:

Editor: Dwi Christianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x