Piala Asia Wanita 2022: Timnas Wanita Indonesia Harus Raih Poin Pertama Amankan Peluang Tiket 8 Besar

- 21 Januari 2022, 13:27 WIB
Setelah absen 33 tahun, Timnas Putri Indonesia kembali berlaga di Piala Asia Wanita yang digelar di India.
Setelah absen 33 tahun, Timnas Putri Indonesia kembali berlaga di Piala Asia Wanita yang digelar di India. /PSSI

Sementara Thailand berhasil tercatat pernah enam kali ke babak semifinal, namun dari enam kesempatan tersebut hanya 4 kali berhasil melenggang ke babak final dengan satu kali juara pada edisi 1983 di Thailand.

Indonesia sendiri punya rekor terbaik di Piala Asia Wanita. Dua kali berhasil masuk ke babak semifinal tahun 1977 dan 1986, meski keduanya harus puas finis di tempat keempat.

Baca Juga: Valentino Rossi Sang Jawara MotoGP, Akan Balapan di Roda Empat Tahun Ini

Kemungkinan lawan berat lainnya jika Indonesia berhasil lolos fase grup ada tim kuat China, Iran, Jepang, dan Korea Selatan.

Pertandingan Indonesia vs Australia digelar pada pukul 17.00 WIB, yang akan disiarkan di saluran televisi nasional iNews TV.

Pertandingan lainnya yang juga digelar hari ini diantaranya tim Thailand vs Filipina. Jepang vs Myanmar, dan Korea Selatan vs Vietnam.***

Halaman:

Editor: Jefry Agustinus Alexander B


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x