Vaksinasi Mandiri Upaya Tanggulangi Lonjakan Covid-19, Ini Menurut Para Pakar

- 16 Februari 2021, 17:16 WIB
Ilustrasi Vaksinasi COVID-19 Bagi Tenaga Kesehatan Capai 1 Juta Orang
Ilustrasi Vaksinasi COVID-19 Bagi Tenaga Kesehatan Capai 1 Juta Orang /Foto : Kemenkes RI/

Baca Juga: Bendungan Tukul Habiskan Rp 916 M, Presiden Joko Widodo: Mengairi 600 Hektare Sawah Masyarakat

Baca Juga: Longsor Nganjuk, SAR: 16 Korban Masih Dalam Pencarian, 2 Meninggal Dunia, 3 Selamat

“Informasi serupa dari anggota keluarga juga harus diisi dan dilengkapi, misalnya nama, tempat tinggal, serta hubungan keluarga. Kerawanan dari sederet informasi tadi tentu perlu dilindungi dan dijamin kerahasiannya,” tambahnya.

Perlindungin terhadap data pribadi tersebut bertujuan untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan terjadi, terutama dalam dugaan memperjualbelikan data tersebut.

“Perusahaan-perusahaan mengharapkan agar vaksinasi bisa segera dilaksanakan. Sehingga memberikan rasa aman dan nyaman dalam beraktivitas. Kita juga berharap agar iklim usaha segera pulih dan perekonomian dapat bergerak,” ucap Siti Alifah yang dilansir dari laman antaranews.com, Selasa 16 Februari 2021.***

Sumber : Antara

Halaman:

Editor: Didin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x