Data Banjir Pemprov DKI Jakarta Dikeluarkan, Spontan Jadi Pro-Kontra Netizen

- 21 Februari 2021, 09:28 WIB
Data Banjir Jakarta Dalam Angka.
Data Banjir Jakarta Dalam Angka. /Foto: Instagram/@dkijakarta/

Baca Juga: Jasa Marga Berlakukan Contraflow Cairkan Kepadatan, Genangan Km 19 Jalan Tol Jakarta-Cikampek

Tetap waspada dan jaga kesehatan!" papar admin Instagram resmi pemprov DKI Jakarta tersebut.

Spontan, unggahan data ini mendapat reaksi pro-kontra warganet.

@nandeslash
"Silahkan ada data...silahkan juga fakta di lapangan. BANJIR"

@ronaldrichy
"Data2 halu"

@sonya_lestari
"Wah pak. Sptnya tahun ini lbh parah dari tahun lalu. Terparah slm thn 2000. Sy tinggal di belakang Basmar Plaza, Subuh td banjir hg 2 m. Banjir dirumah sy thn 2012, 2014, masa gubernur P Ahok/ Jokowi sama skl tdk banjir. Lalu banjir lg thn 2020, dan hari ini terparah. Sy sdh ngungsi pake perahu karet jsm 11 siang tadi. Yg lalu2 jaman P Ahok sekitar bln Okt - Nov beko sdh rajin ambilin endapan disungai untuk mengurangi pendangkalan."

Baca Juga: Penyebab Kantuk Berat Saat Bekerja, Ini Solusinya

Baca Juga: Ini Moment Mesra, Kala Deddy Corbuzier Bahas Masa Lalu Bersama Agnez Monica

@nanangsetya__008
"Pandai mengolah data dan kata..BIASALAH"

@m_herisiswanto
"Itu data 2016-2019 kemana itu? Disembunyiin ya?"

Halaman:

Editor: Dwi Christianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah