Ketua INASPOC Gibran Persiapkan Kota Solo Jelang ASEAN Para Games 2022, Tidak Ada Venue Indoor Dibangun

- 27 Januari 2022, 20:26 WIB
Gibran Rakabuming Raka (kiri) mengaku siap menjadi ketua Indonesia ASEAN Para Games Organizing Committee (INASPOC) tahun 2022/ Kemenpora
Gibran Rakabuming Raka (kiri) mengaku siap menjadi ketua Indonesia ASEAN Para Games Organizing Committee (INASPOC) tahun 2022/ Kemenpora /Kemenpora RI

Sementara untuk hotel, Gibran memastikan hampir semua hotel di Solo akan kebanjiran tamu.

"Semua hotel terpakai, besok penuh semua. Ada 3.000 orang, itu baru atlet, belum official-nya," tambahnya.

Baca Juga: Bos Manchester United Rangnick: Marcus Rashford Adalah Striker Terbaik di Inggris

Putra Presiden Jokowi juga mengungkapkan sponsorship masih dalam pembahasan panitianya.

"Sponsor belum, makanya ini ngejar. Nanti minggu depan baru dibicarakan, rapatnya sama pak menteri," ungkap Gibran.

Kota Solo akan menjadi tuan rumah ASEAN Para Games 2022 setelah Vietnam memutuskan mundur dan hanya ingin menggelar SEA Games 2022 saja.***

Halaman:

Editor: Jefry Agustinus Alexander B

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah