Olimpiade Olahraga Siswa Nasional atau O2SN Sub Rayon 1 Kabupaten Lebak Jenjang SMP Resmi Dibuka

- 23 Mei 2023, 12:21 WIB
Pembukaan Olimpiade Olahraga Siswa Nasional 2023, ajang talenta Olahraga (O2SN) jenjang SMP sub rayon 1 Kabupaten Lebak, secara resmi hari ini dibuka di lingkungan SMP Terpadu Al-Qudwah, Lebak, Selasa 23 Mei 2023.
Pembukaan Olimpiade Olahraga Siswa Nasional 2023, ajang talenta Olahraga (O2SN) jenjang SMP sub rayon 1 Kabupaten Lebak, secara resmi hari ini dibuka di lingkungan SMP Terpadu Al-Qudwah, Lebak, Selasa 23 Mei 2023. /Foto: Portal Lebak/Topan Aribowo Soesanto /

Dari 6 cabang olahraga, 5 cabang olahraga nantinya akan dipertandingkan ke tingkat Nasional.

Olahraga dalam konteks pendidikan bukan merupakan kegiatan yang berorientasi pada gerak fisik semata, tetapi bagaimana setiap peserta didik mengali potensi, sikap dan mental.

Baca Juga: Aktor Woo Do Hwan Dikritik Karena Unggah Adegan Intim Bareng Bona di KDrama Joseon Attorney

Pembentukan karakter melalui olahraga menjadi salahsatunya untuk mengembangkan karakter dan sportivitas anak bangsa.***

Halaman:

Editor: Dwi Christianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x