5 Rekomendasi Tempat Wisata Di kabupaten Lebak, Wajib Kamu Kunjungi Saat Libur Sekolah

- 25 Juni 2023, 14:15 WIB
Pemandangan Pantai sawarna, Kabupaten Lebak, Banten.
Pemandangan Pantai sawarna, Kabupaten Lebak, Banten. /Foto: Instagram/ @explore_sawarna/

Deburan ombak yang indah ketika menghantam karang, udaranya sejuk dan tiket masuknya pun sangat terjangkau.

Sehingga Pantai Tanjung Layar bisa menjadi salah satu tujuan untuk berlibur bareng keluarga dan orang tersayang.

2. Pantai Indah Sanyun

Destinasi wisata baru ini bernama Pantai Indah Sayun yang terletak di Desa Panyaungan, Kecamatan Cihara, Kabupaten Lebak.

Baca Juga: Gibran: Solo Siap Saat Dinobatkan sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U17

Sebuah destinasi wisata baru di wilayah Banten Selatan, yang siap memanjakan mata wisatawan.

Pantai Indah Sayun menjanjikan keindahan alam dan pasir putih laut selatan ini, berada di rute ruas jalan Nasional III, Malingping – Bayah, sekitar 135 KM, dari exit Tol Rangkasbitung.

Destinasi wisata pantai ini, berada dekat dengan Pantai Kalapa Warna, yang sudah lebih dahulu tersorot karena keindahannya.

Baca Juga: Wakil Ketua Komisi III DPR RI Desmond Junaidi Mahesa Meninggal Dunia

Pantai Indah Sayun destinawi wisata baru, namun keberadaan pesonanya sudah mulai memikat hati para wisatawan untuk berkunjung ke kawasan yang satu ini.

Halaman:

Editor: Dwi Christianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x