Mengenal Perbedaan 3 Jenis Gangguan Jantung, Henti Jantung adalah yang Paling Menakutkan

- 26 Januari 2022, 23:53 WIB
Ilustrasi. Berikut 4 ciri gejala serangan jantung lengkap dengan cara penanganannya yang wajib kamu ketahui, simak selengkapnya.
Ilustrasi. Berikut 4 ciri gejala serangan jantung lengkap dengan cara penanganannya yang wajib kamu ketahui, simak selengkapnya. /Freepik/orion_production

Baca Juga: Ini Resep Lee Gil Yeo, Wanita 90 Tahun Asal Korea yang Miliki 'Wajah Bayi'

Keluhan yang dirasakan penderita gagal jantung diantaranya sesak napas, mudah lelah, dan batuk.

Pada kondisi berat penderita lebih cepat lelah meski hanya melakukan aktivitas ringan.

Henti Jantung
Jenis penyakit jantung yang terakhir ini terbilang sangat berbahaya, karena mengganggu kinerja jantung secara tiba-tiba tanpa riwayat sakit sebelumnya.

Baca Juga: Kenali Bahaya Mengkonsumsi Mie Instan dan Nasi Secara Bersamaan, Berikut Penjelasannya

Kondisi medis henti jantung yaitu ketika jantung berhenti berdenyut memompa darah secara ritmik.

Penyebab henti jantung sangat mirip dengan sindrom koroner akut yang disebabkan oleh adanya sumbatan pada pembuluh darah.

Padahal agar semua organ tubuh berfungsi normal jantung perlu berdenyut dengan normal, termasuk organ vital otak yang memerlukan suplai oksigen yang dibawa oleh sel darah merah agar tetap dapat mengatur fungsi organ tubuh lainnya.

Baca Juga: Spesialis Kesehatan Mata Ungkap Virus Corona Bisa Sebabkan Kebutaan, Begini Penjelasannya

Pasokan darah yang kurang ini juga yang akan membuat jaringan atau sel jantung mati. Dampaknya meluas kepada irama jantung yang terus menurun hingga berhenti mendadak sehingga suplai oksigen ke organ vital seperti otak juga terhenti.

Halaman:

Editor: Jefry Agustinus Alexander B

Sumber: klikdokter.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x