Presiden Jokowi: Idul Adha Adalah Ketauhidan dan Momen Sebarkan Kebaikan ke Sesama

- 10 Juli 2022, 15:05 WIB
Usai menunaikan salat Idul Adha, Presiden Jokowi bersama Ibu negara, Iriana dengan simbolis menyerahkan sapi kurban, kepada Imam Besar Masjid Istiqlal, Minggu (10/07/2022)
Usai menunaikan salat Idul Adha, Presiden Jokowi bersama Ibu negara, Iriana dengan simbolis menyerahkan sapi kurban, kepada Imam Besar Masjid Istiqlal, Minggu (10/07/2022) /Foto: Setkab.go.id/Humas/

K.H. Mohammad Nuh mengangkat tema kotbah “Semangat Gotong Royong Perkuat Sendi Kebinekaan”.

Sang khatib memaparkan, mulai dari nilai ibadah haji dan keteladanan Nabi Ibrahim A.S, manusia dikaruniai kemampuan memperkuat semangat kebinekaan dan gotong royong.

Baca Juga: 3 Pria Curi Alumunium 300 Kg Dibekuk Reskrim Polres Bogor, Begini Modusnya

“Tidakkah Allah Swt. yang menjadikan kita semua ini dalam keragaman, supaya kita seluruhnya dapat saling kenal mengenal,” ungkap khatib.

Usai menunaikan salat Idul Adha, Presiden Jokowi bersama Ibu negara, Iriana dengan simbolis menyerahkan sapi kurban, kepada Imam Besar Masjid Istiqlal.

Turut hadir dalam menunaikan salat Idul Adha yaitu para menteri Kabinet Indonesia Maju, duta besar negara sahabat, dan para pemimpin organisasi Islam di tanah air.***

Halaman:

Editor: Dwi Christianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah