Update Korban Gempa Cianjur, Sebanyak 327 Orang Meninggal Dunia

- 30 November 2022, 01:18 WIB
Konferensi pers update penanganan bencana gempa Cianjur di Pendopo Bupati Cianjur, Jawa Barat, Selasa (29/11/2022).
Konferensi pers update penanganan bencana gempa Cianjur di Pendopo Bupati Cianjur, Jawa Barat, Selasa (29/11/2022). /Foto: Komunikasi Kebencanaan BNPB/M. Arfari Dwiatmodjo/

Dilansir PortalLebak.com dari bnpb.go.id, jumlah korban luka berat yang masih dirawat di RS wilayah Cianjur tersisa 68 orang.

Sehingga sebelumnya, 40 pasien luka berat yang dirawat, sekarang telah pulang dan melaksanakan rawat jalan.

Seiring dengan pendataan korban, BNPB bersama Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Pelindungan Anak (PPPA) berta UNFPA terus menajalankan validasi jumlah titik pengungsian.

Baca Juga: Update Gempa Cianjur: 3 Jasad Korban Ditemukan, BNPB Data 321 Korban Meninggal Dunia

Titik Pengungsian

Jumlah pengungsi, hingga Selasa sore, pukul 15.00 WIB mencapai 39.985. Sehingga total jumlah pengungsi 108.720 rinciannya; pengungsi laki-laki 52,987 dan pengungsi perempuan 55,733 jiwa.

Untuk distribusi logistik ke desa yang sulit diakses, tetap digelar dengan menggunakan kendaraan roda 2.

Logistik yang dibagikan merupakan air mineral 100 dus, beras 2600 kg, mie Instan 172 dus, obat-obatan 18 dus, selimut 495 pcs.

Baca Juga: Roll-Royce Uji Darat Mesin Pesawat Bertenaga Gas Hidrogen, Hasil Tes Tunjukan Tingkat Keamanan Tinggi

Ada pula perlengkapan ibadah 30 pcs, makanan dalam kemasan 52 pcs, terpal 229 lembar, paket sembako 400 pake, dan matras 450 lembar.

Halaman:

Editor: Dwi Christianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x