PDI Perjuangan: Gelar Apel MSP, Pembangunan Kedaulatan Pangan Berdasarkan Kesejahteraan Petani

- 4 Februari 2023, 11:27 WIB
Mindo Sianipar, Ketua DPP PDI Perjuangan Bidang Koperasi dan UKM, Sekjen DPP PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto, Ketua DPP PDIP Bidang Ideologi Djarot Saiful Hidayat, Ketua DPD PDIP Jabar Ono Surono, Menteri PAN-RB Abdullah Azwar Anas, Jumat 3 Februari 2023.
Mindo Sianipar, Ketua DPP PDI Perjuangan Bidang Koperasi dan UKM, Sekjen DPP PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto, Ketua DPP PDIP Bidang Ideologi Djarot Saiful Hidayat, Ketua DPD PDIP Jabar Ono Surono, Menteri PAN-RB Abdullah Azwar Anas, Jumat 3 Februari 2023. /Foto: ANTARA/Dr. Meilani Amelia./

“Kita tahu banyak informasi tentang krisis global, hasil kongres partai, agar kita bisa berdaulat di industri pangan”, ujar Mindo.

Dalam konteks yang sama, perwakilan dari MSP Tani Mangontang Simanjuntak membacakan ikrar sikap petani untuk menjamin swasembada pangan nasional.

Sebagai contoh, beberapa butir ikrar tersebut adalah petani MSP berjanji untuk selalu taat, taat dan setia kepada Pancasila dan UUD RI Tahun 1945.

Baca Juga: Fenomena ChatGPT: Kecerdasan Buatan yang Mudah Digunakan, Tapi Bisa Turunkan dan Mengikis Daya Pikir Siswa

Ikrar Petani MSP

Berikut pernyataan sikap dan Ikrar Petani MSP, seperti dilansir PortalLebak.com dari berbagai sumber:

1. Kami Petani MSP senantiasa patuh, taat dan setia kepada Pancasila dan UUD 1945.

2. Kami petani MSP yang mayoritas wong cilik siap melaksanakan penanaman varietas unggul tanaman pangan hasil karya anak bangsa.

3. Kami petani MSP mendorong kepada pemerintah untuk memfasilitasi para pemulia tanaman pangan dalam proses peluncuran varietas unggul nasional untuk bisa ditanam oleh petani di seluruh Indonesia.

Baca Juga: Cristiano Ronaldo Nencetak Gol Pertama untuk Al Nassr dan Merebut Hasil Imbang 2-2 di Liga Pro Saudi

Halaman:

Editor: Dwi Christianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah