Mantan Bintang Barcelona Tersandung Masalah Pajak di Jepang

- 25 Maret 2024, 07:57 WIB
Andres Iniesta
Andres Iniesta /Reuters/

“Otoritas perpajakan Jepang memulai penyelidikan dengan fokus pada status kependudukan saya berdasarkan peraturan perpajakan, dan menyimpulkan bahwa saya adalah penduduk (di Jepang) selama sebagian tahun 2018,” kata isi pernyataan tersebut.

Baca Juga: Mikel Arteta Belum Mau Lepas Takehiro Tomiyasu, Arsenal Perpanjang Kontrak Hingga 2026

Namun Biro perpajakan Osaka menolak untuk berkomentar ketika dihubungi oleh AFP.

Tidak hanya Iniesta yang tersandung denda pajak. Seperti yang dilaporkan kantor berita Kyodo, Kiper Korea Selatan, Kim Jin-hyeon dan penyerang Brasil, Patric, juga tidak melaporkan pendapatan selama merumput di Jepang. Kim terkena denda 220 juta yen dan Patric sebesar 210 juta yen. ***

Halaman:

Editor: Abror Fauzi

Sumber: AFP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x