Dua Mahasiswa Jerman Kembangkan Kamera Pintar yang Dapat Membaca Tingkat Kelelahan Pengemudi

- 7 Desember 2021, 15:22 WIB
Ilustrasi pengemudi mengantuk
Ilustrasi pengemudi mengantuk /Autoguru

Tiga poin ini yang direkam oleh perangkat buatan Varol bersama temannya, yang kemudian sistem AI akan mengolah data tadi dan segera memperingatkan pengemudi jika pengemudi sudah mengalami kelelahan.

Saat digunakan, sistem ini mengumpulkan sumber dari basis data yang signifikan tentang kebiasaan umum orang saat berkendara, untuk membantu mengurangi risiko kesalahan manusia.

Baca Juga: Mercedes-Benz Lanjutkan Komitmen Perakitan Beberapa Mobil Mewahnya di Indonesia

Varol mulai menerapkan penemuannya tersebut dan telah membuat perjanjian dengan perusahaan kereta api di Eropa.***

Halaman:

Editor: Jefry Agustinus Alexander B

Sumber: Yeni Safak


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah