Survei LSJ: 34,2 Persen Pendukung Jokowi Beralih ke Prabowo

- 8 Desember 2022, 07:05 WIB
Menteri Pertahanan Prabowo Subianto saat menyapa anak-anak terdampak gempa Cianjur, di Posko Pengungsian, di Desa Cijedil, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Rabu (7/12/2022).
Menteri Pertahanan Prabowo Subianto saat menyapa anak-anak terdampak gempa Cianjur, di Posko Pengungsian, di Desa Cijedil, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Rabu (7/12/2022). /Foto: ANTARA/HO-Humas Setjen Kemhan/

"Hingga saat ini pendukung Jokowi masih cenderung bersifat cair, tapi sebagian besar dari mereka cenderung memindahkan dukungannya pada Prabowo, jika Ketua Umum Partai Gerindra maju pada Pilpres 2024 mendatang," pungkas Iqbal.

Perolehan survei LSJ itu, menurut Iqbal, memberi sinyalemen dan mengindikasikan bahwa dukungan dari Presiden Jokowi terharap Prabowo cukup efektif.

Pasalnya dalam beberapa kesempatan ujaran Jokowi soal Prabowo dinilai Iqbal, mampu mempengaruhi para pendukungnya dalam menentukan pilihan menjelang Pilpres 2024.

Baca Juga: Daftar Upah Minimum Kabupaten atau UMK di Jawa Barat Tahun 2023, Anda Perlu Tahu

“Bagi para pendukung Jokowi yang akan memilih Prabowo, berpandangan Ganjar adalah sosok potensial sebagai calon wakil presiden (cawapres) mendampingi Prabowo,” tuturnya.***

Halaman:

Editor: Dwi Christianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x