Benarkan Bintang Kpop BTS Jadi Duta Ajang Balap Formula E? Ini Faktanya

- 26 Maret 2021, 01:41 WIB
ABB FIA Formula E World Championship Seoul 2020 diundur ke Mei tahun ini, tetapi diundur kembali ke Mei 2022 karena COVID-19. Sumber mengatakan  @BTS_twt  akan datang sebagai ambassador dan acara ini akan menjadi festival budaya.
ABB FIA Formula E World Championship Seoul 2020 diundur ke Mei tahun ini, tetapi diundur kembali ke Mei 2022 karena COVID-19. Sumber mengatakan @BTS_twt akan datang sebagai ambassador dan acara ini akan menjadi festival budaya. /Foto: Twitter/@FIAFormulaE/

Baca Juga: 16 Juta Dosis Vaksin Sinovac, Tiba di Tanah Air

Sebelumnya, salah satu media di Korea Selatan sempat memberikan bocoran bahwa BTS akan hadir dalam ajang kejuaraan ABB FIA Formula E. yang rencananya ajang Formula E tersebut akan dilaksanakan pada Mei 2022 di Korea Selatan.

Ajang Formula E merupakan seri balap mobil listrik pertama di dunia dan Federasi Otomotif Internasional (FIA). Ajang ini secara resmi memberikan status world championship atau kejuaraan dunia mulai musim balapan 2020/2021.

Keterlibatan BTS dalam ajang tersebut tentu saja disambut gembira oleh para penggemar mereka. Walaupun begitu, kabar ini belum mendapat kepastian dari pihak agensi yang menaungi BTS yaitu Big Hit Music.***

Halaman:

Editor: Dwi Christianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x