Pasukan Rusia Panik, Ukraina Menembaki Mereka Dengan Senjata yang Direbutnya

- 5 November 2022, 09:11 WIB
Tentara Ukraina bersiap untuk menembakkan peluru di garis depan dari tank T80 yang ditangkap dari Rusia selama pertempuran di Trostyanets pada Maret, saat invasi Rusia ke Ukraina berlanjut, di wilayah Donbas timur Bakhmut, Ukraina, 4 November 2022.
Tentara Ukraina bersiap untuk menembakkan peluru di garis depan dari tank T80 yang ditangkap dari Rusia selama pertempuran di Trostyanets pada Maret, saat invasi Rusia ke Ukraina berlanjut, di wilayah Donbas timur Bakhmut, Ukraina, 4 November 2022. /Foto: REUTERS /Clodagh Kilcoyne/

"Mereka meninggalkan kami hadiah ini (Tank T-80), dan itu memiliki (presisi) yang tinggi,"

PORTAL LEBAK - Pasukan Ukraina menggunakan senjata yang direbut dan menembaki sasaran Rusia, di dekat kota utama, Bakhmut, di timur Ukraina.

Pertempuran berlanjut pada Jumat, 4 November 2022, di daerah Ukraina yang berusaha keras untuk terus dikuasai oleh Moskow alias Rusia.

Padahal, pasukan Rusia telah berulang kali melancarkan serangan terhadap Bakhmut dan Avdiivka di dekat wilayah Donetsk, Ukraina.

Baca Juga: Amerika Serika Inspeksi Mendadak 'Sidak' dan Melacak Senjata Bantuannya di Ukraina

Tetapi kondisi pasukan Rusia terpaksa maju mundur, setelah terdapat kondisi, seperti yang diungkapkan oleh Kyiv (Uknaina) sebagai kerugian besar.

"Minggu lalu terjadi pertempuran yang sangat intens ada banyak dari mereka (Rusia), baik manusia maupun peralatannya," ujar seorang tentara yang menyebut dirinya sebagai Moriak, kata Ukraina untuk pelaut.

Tank T-80 Rusia Direbut Ukraina 

Wartawan Reuters dikutip PortalLebak.com, melihat tank T-80 Rusia yang direbut dan mortir self-propelled 2S23 Nona SVK, yang sekarang dikendalikan oleh pasukan Ukraina, menembaki sasaran di luar Bakhmut.

Halaman:

Editor: Dwi Christianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x