Lebih dari 160 Warga Afghanistan Tewas Akibat Cuaca yang Ekstrim Dingin

- 26 Januari 2023, 22:11 WIB
Potret keadaan Afghanistan yang dilanda suhu ekstrem belakangan ini.
Potret keadaan Afghanistan yang dilanda suhu ekstrem belakangan ini. /ALI KHARA/REUTERS

Banyak kelompok bantuan telah menangguhkan sebagian operasinya dalam beberapa pekan terakhir.

Karena pemerintahan Taliban memutuskan bahwa sebagian besar pekerja LSM perempuan tidak dapat bekerja.

Kebijakan Taliban ini membuat lembaga-lembaga tersebut tidak dapat menjalankan banyak program di negara konservatif itu.

Baca Juga: Viral, Foto BLACKPINK Bareng Pharrell Williams yang Motret Ternyata Presiden Prancis Emmanuel Macron

Warga Bertahan Seadanya

Di ladang bersalju di sebelah barat ibu kota Afghanistan, anak-anak mengobrak-abrik sampah mencari plastik untuk dibakar.

Ini upaya guna membantu keluarga mereka, karena tidak mampu membeli kayu atau batu bara.

Di dekatnya, penjaga toko berusia 30 tahun, Ashour Ali, tinggal bersama keluarganya di ruang bawah tanah beton, tempat kelima anaknya menggigil kedinginan.

Baca Juga: Bos Lexus Ambil Alih Toyota, Sedangkan Cucu Pendiri Produsen Otomotif itu Mundur

“Tahun ini, cuacanya sangat dingin dan kami tidak bisa membeli batu bara untuk diri kami sendiri,” katanya.

Halaman:

Editor: Dwi Christianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x