Anies Baswedan: Jangan Sampai Kecemplung Lagi, Harus Tetap Tersenyum dan Bahagia

13 September 2021, 11:17 WIB
Gubernur Daerah Khusus Ibu Kota (DKI) Jakarta Anies Baswendan menyapa warga dan para warga internet (netizen), terkait dirinya yang kecemplung di got, saat kunjungan kerja, Sabtu akhir pekan lalu. /Foto: Instagram/@aniesbaswedan/Kompilasi/

PORTAL LEBAK - Gubernur Daerah Khusus Ibu Kota (DKI) Jakarta Anies Baswendan menyapa warga dan para warga internet (netizen), terkait dirinya yang kecemplung di got, saat kunjungan kerja, Sabtu akhir pekan lalu.

Anies Baswedan selanjutnya, mengunggah kegiatannya pada hari Minggu 12 September 2021, yang tengah memberi makan ikan di kolam di kediamannya.

"Pagi ini menikmati suasana saat bercengkerama dengan ikan-ikan di kolam, di depan teras rumah…" ungkap Anies Baswedan, seperti PortalLebak.com lansir dari akun Instagram @aniesbaswedan.

Baca Juga: Anies Baswedan: Kita Mulai Suntikkan Vaksin Moderna Bagi Warga Autoimun dan Komorbid

"Tapi… harus hati-hati, biar tidak kecemplung lagi. Jangan sampai kecemplung dua hari beturut-turut, buat temen-temen hati-hati yaa," papar Anies dengan wajah tersenyum.

Anies Baswedan selanjutnya, menyodorkan tangannya ke permukaan kolam sehingga ikan-ikan koi peliharaan menghampirinya.

"Jika tangan masuk ke air maka ikan-ikan itu baku-dekat, mencium tangan… rasanya unik, terasa dekat sekali," jelas Anies kepada para followernya.

Baca Juga: Anies Baswedan Berkisah Tentang 'Bung Hatta' di Hari Lahirnya 12 Agustus 1902, Ini Katanya!

Respons para warga internet atau netizen pun beragam, berikut komentarnya:

Hidayat Abdullah
@Hidayat45180560· Membalas @aniesbaswedan
Hati-hati mas Anies, ada cebongnya gak di kolam itu? Kalau ada segera bunuh, karena kalau jadi kodok, dia makin nyusahin. Jadi cebong aja sudah bikin orang lain susah.

romansansdiary
@romansansdiary· Membalas @aniesbaswedan
Gapapa pak kecemplung tidak sengaja. Dulu ada gubernur kecemplung nya di sengaja

Irwan Kusuma
@irwancihuy· Membalas @aniesbaswedan
Maap pak anis, apa rahasianya kuat di bully? Kayaknya bapak di bully senyum-senyum aja. Ga ada niat lapor polisi pak? Pencemaran nama baik gitu misalnya?

Baca Juga: 5 Kendaraan Kecelakaan Beruntun di Ruas Tol Dalam Kota Arah Cawang KM 05, Jasa Marga Alihkan Lalu Lintas

Dino Rizkiano Prasetyo
@dinnorizkiano· Membalas @aniesbaswedan
House tour pak Anies rumahnya adem bgt

Andi Muhammad Faizal
@AndifaizalAbd· Membalas @aniesbaswedan
Asslm. Tolong pak anies diperhatikan lampu istiglal yg mirip lampu diskotik. Rasax tak elok lampu mesjid yg jdi etalase ind dibuat spt itu. Trims atas perhatiannya.

@RikeSants· Membalas @aniesbaswedan
Hati2 pak @aniesbaswedan, kecemplung 1x masih gpp lah tapi kalo sampe 2x berarti kudu ditutup pak gotnya.

Baca Juga: BPBD Sebut Sebanyak 2.021 Jiwa Terdampak Banjir di Kabupaten Tanah Laut

PUNGGAWA_99 Bola dunia asia-australia
@DaengKayo89· Membalas @aniesbaswedan
Kecemplung itu peringatan buat anda pak Gub, bahwa sebagai figur capres dngan survey yg tinggi sedang di incar untuk dihentikan peluang anda di 2024.

MAnieez Hati tumbuh
@NonaDezZa· Membalas @aniesbaswedan
Sehat² selalu buat pak anies.

120+220hexktor
@AdinPrasada· Membalas @aniesbaswedan
Kronologinya gmn itu bs nyemplung got pa. Padahal Pengawal banyak ky gt.

Baca Juga: MC Thailand Dikecam Setelah Eksploitasi Kesuksesan Lisa BLACKPINK, Agar Batalkan Karir Sesama Idola Thailand

DreW JaKoB WolF
@DreW_JaKoB_WolF· Membalas @aniesbaswedan
Klw punya kolam ikan Koi hrs waspada serangan hama katak & kecebong, pakan anakan Koi akan direbut kecebong, bahkan anakan ikan Koi yg ukuran 12 cm jg bisa habis dimakan anakan kecebong, selain kataknya jg akan menyerang anakan Koi utk dpt tenaga stlh kelelahan letakkan telurnya.***

Editor: Dwi Christianto

Tags

Terkini

Terpopuler