Banjir Subang Mulai Surut, 7.650 Korban Bertahan di Pengungsian

- 12 Februari 2021, 11:12 WIB
BPBD Kabupaten Subang, tim gabungan dan warga melintasi banjir yang terjadi pada Minggu lalu (7/2/2021).
BPBD Kabupaten Subang, tim gabungan dan warga melintasi banjir yang terjadi pada Minggu lalu (7/2/2021). /Foto: bnpb.go.id/BPBD Kabupaten Subang/

Baca Juga: Daya Tarik Vihara Ananda Avalokitesvara Rangkasbitung, Sering Menjadi Tempat Pengungsian Korban Banjir 

Sedangkan sejumlah kerusakan rumah dengan rincian 12 unit rumah rusak berat dan 3 rusak sedang. Di samping itu, BPBD juga melaporkan 3 unit jembatan rusak berat dan 12 titik longsor dalam skala kecil.

Berikut ini wilayah-wilayah yang teridentifikasi terdampak banjir, Kecamatan Pamanukan (Desa Pamanukan, Mulyasari, Pamanukan Girang, Pamanukan hilir, Lengkong jaya, Rancasari, Bongas, Batangsari, Sukasari, Sukamaju, Ranca hilir).

Kecamatan Ciasem (Desa Dukuh, Ciasem Tengah, Ciasem Hilir, Sukamandi, Sukahaji, Jati Baru, Pinangsari dan Ciasem Baru). Kecamatan Blanakan (Desa Blanakan, Cilamaya Girang, Cilamaya Hilir, Rawameneng, Jayamukti, Rawamekar, Langensari, Tanjung tiga dan Muara).

Baca Juga: Sandiaga Uno Apresiasi Tugas Covid-19, Ajak Tenaga Kesehatan Berwisata

Baca Juga: Ketua Baznas Puji Ustadz Yusuf Mansur, Karena Alasan Ini

Kecamatan Sukasari (Desa Batangsari, Sukasari, Sukamaju, Sukareja, Mandala Wangi, Curugreja). Kecamatan Legon Kulon (Desa Mayangan, Legon Kulon, Pangarengan, Tegalurung, Bobos, Karangmulya dan Legon Wetan).

Kecamatan Subang (Desa Sukamelang, Wanerja, Soklat, Cigadung dan Pasirkareumbi). Kecamatan Cibogo (Desa Padaasih, Sumurbarang, Cibogo, Cinangsi dan Cisaga). Kecamatan Dawuan (Desa Sukasari, Rawalele dan Mayeti). Kecamatan Cipeundeuy (Desa Cipeundeuy, Lengkong, Wantilan, Kosar dan Sawangan).

Kecamatan Cipunagara (Desa Simpar). Kecamatan Pabuaran (Desa Salam Jaya, Kedawung, Tanjung Jaya, Pringkasap, Karang Hegar dan Rancajaya).

Baca Juga: Pembangunan Stadiun Mattoangin Habiskan Rp1,1 Triliun, Ini Proyek Termahal Pemprov Sulsel

Halaman:

Editor: Dwi Christianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah