Uang Rp5,8 miliar di rekening dibobol, nasabah tuntut Bank Mandiri Ganti Rugi

- 8 Oktober 2021, 06:58 WIB
ilustrasi kejahatan perbankan.
ilustrasi kejahatan perbankan. /Foto: Pexels/Tima Miroshnichenko/

"Namun setelah itu, korban kaget karena saldo yang tersisa pasca-penarikan itu hanya Rp128 juta," ucap Musafak.

Musafak menyatakan seharusnya saldo yang tersimpan di rekening kliennya sejumlah Rp5,9 miliar.

Baca Juga: Polisi Turki Tangkap 16 WNA Kerap Sebar Propaganda dan Kumpulkan Dana Untuk ISIS

Fakta hilangnya uang miliaran rupiah di rekeningnya, mengakibatkan kliennya selanjutnya meminta penjelasan dari pihak bank Mandiri.

Pihak bank Mandiri mengungkapkan data soal adanya empat transaksi pemindahbukuan dari rekening kliennya Moch Imam Rofi'i.

Empat transaksi di Bank Mandiri itu, terdiri dari; dua kali pemindahbukuan senilai Rp2 miliar, satu pemindahbukuan senilai Rp1,3 miliar, serta penarikan tunai senilai Rp500 juta.

Baca Juga: TNI Ajarkan Ilmu Komputer pada Anak-anak Ini di Perbatasan RI-Malaysia

Padahal, menurut Musafak, berdasaran data ternyata identitas orang yang memindahbukukan uang itu bukan korban atau kliennya Moch Imam Rofi'i.

"Foto, nama, tanda tangan berbeda dengan KTP dan buku tabungan juga berbeda," pungkas Musafak.

Atas perkara ini, Moch Imam Rofi'i menuntut Bank Mandiri mengembalikan dana yang tersimpan di dalam rekeningnya yang berjumlah Rp4,8 miliar.

Halaman:

Editor: Dwi Christianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah