PT INKA: Kecelakaan LRT Karena Masinis Terlalu Cepat Lansir, Terjadilah Tumbukan Rangkaian Kereta

- 25 Oktober 2021, 23:54 WIB
Petugas memeriksa gerbong kereta LRT yang mengalami kecelakaan di ruas Cibubur-TMII, Jakarta, Senin (25/10/2021). Dua kereta ringan lintas rel terpadu (LRT) Jabodebek mengalami kecelakaan di jalur layang ruas Cibubur-TMII pada pukul 12.30 WIB dan hingga kini masih dalam proses pemeriksaan.
Petugas memeriksa gerbong kereta LRT yang mengalami kecelakaan di ruas Cibubur-TMII, Jakarta, Senin (25/10/2021). Dua kereta ringan lintas rel terpadu (LRT) Jabodebek mengalami kecelakaan di jalur layang ruas Cibubur-TMII pada pukul 12.30 WIB dan hingga kini masih dalam proses pemeriksaan. /Foto: ANTARA FOTO/ASPRILLA DWI ADHA/

Pihak INKA menjelaskan LRT yang mengalami kecelakaan merupakan rangkaian 20 dan rangkaian 29.

Kecelakaan terjadi saat LRT itu tengah digelar pengujian-pengujian dan belum beroperasi.

Baca Juga: Jadwal Acara TV Selasa 26 Oktober 2021 MNC TV, RCTI, SCTV, NET TV, TRANS7, GTV, ANTV, TRANSTV dan Indosiar

Kejadian itu, dikutip PortalLebak.com dari Antara, terjadi di antara Stasiun Gajah Mukti sampai Stasiun Ciracas.

Pada saat 29 ingin bergabung ke arah Gajah Mukti terjadilah tumbukan. Ini yang masih diinvestigasi," ujar dia.

Pihaknya memohon maaf kepada semua pihak atas kejadian kecelakaan tersebut dan segera melakukan perbaikan.

Baca Juga: Berikut Nama 17 Duta Besar RI yang Dilantik Presiden Jokowi

"Saya atas nama Dirut dan Direksi PT INKA memohon maaf kepada semua pihak baik Kementerian perhubungan, Kementerian BUMN, Menko Marves, KAI, LRT Jabodebek, dan teman-teman yang lain lain," papar Noviantoro.

Kecelakaan tersebut terjadi saat uji coba LRT dan belum dikeluarkan ijin operasional di ruas lintasan itu.***

Halaman:

Editor: Dwi Christianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah