Rebranding Sebagai Maskapai Full Service, Malindo Air Resmi Ubah Nama Jadi Batik Air Malaysia

- 6 Mei 2022, 12:51 WIB
Malindo Air mengubah nama merek bisnisnya menjadi Batik Air
Malindo Air mengubah nama merek bisnisnya menjadi Batik Air /foto: Twitter / @MY_Airports/

Seiring pemulihan perjalanan udara yang diikuti peningkatan permintaan pasar penerbangan, Batik Air akan menambah sejumlah pesawat baru yang lebih modern seperti Boeing 737.

Pesawat berbadan medium ini memang banyak dipakai sejak mengusung nama Malindo Air, harapannya penambahan pesawat tipe tersebut dapat memberikan layanan full service airlines ke seluruh jaringan domestik dan internasional.

Baca Juga: Presiden Jokowi: Kebutuhan Dalam Negeri Terpenuhi, Larangan Impor Minyak Goreng Saya Cabut

Batik Air ingin memberikan apresiasi kepada Komisi Penerbangan Malaysia (MAVCOM) dan CAAM atas dukungannya dalam memberikan persetujuan rebranding ini.
***

Halaman:

Editor: Jefry Agustinus Alexander B

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x