Keliling Kampanye Pilpres AS, Donald Trump dan Melania Positif Covid-19

- 2 Oktober 2020, 13:43 WIB
Presiden Amerika Serikat Donald Trump dan First Lady Melania positif Covid-19 sehingga harus menjalani karantina mandiri.
Presiden Amerika Serikat Donald Trump dan First Lady Melania positif Covid-19 sehingga harus menjalani karantina mandiri. /Foto: Huffpost.com/

Pejabat administrasi kepada Associated Press mengungkapkan, Hicks diketahui bepergian dengan presiden beberapa kali minggu ini.

Termasuk dengan Marine One, helikopter kepresidenan, dan Air Force One. Termasuk juga, rapat umum di Minnesota, Rabu lalu.

Baca Juga: Bantuan Subsidi Upah Tahap 4 Belum Masuk Rekening? Ini Cara Mengeceknya

Setelah itu Trump diketahui melakukan perjalanan ke dan dari resor golf miliknya di Bedminster, New Jersey untuk ambil bagian dalam dua acara kampanye.

Kemudian, terbang kembali ke Gedung Putih Kamis malam tadi waktu setempat.

Hicks juga menaiki Air Force One untuk menghadiri debat presiden pertama pada Selasa malam di Cleveland.

Baca Juga: Mahasiswa yang Corat-coret Musala di Tangerang Diringkus, Polisi: Dia Normal

Dia terlihat turun dari Air Force One tanpa masker. Hicks menjadi asisten terdekat Trump yang dites positif sejauh ini.

Dikutip dari DailyMail, Donald Trump yang kini berusia 74 tahun, berisiko lebih tinggi mengalami komplikasi serius akibat terinfeksi virus corona.

Donald Trump sebetulnya akan melanjutkan penggalangan dana di hotelnya di Washington DC dan menggelar rapat umum politik di Sanford, Florida.

Halaman:

Editor: Sugih Hartanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x