Ada Sedikitnya 7 Gempa Mengguncang Beberapa Kawasan di Indonesia, Warga Diminta Jangan Panik

- 29 Agustus 2023, 11:02 WIB
Infografis peta pusat gempa bumi magnitudo 7.4 yang berpusat di 180 kilometer Tenggara Tanah Bumbu Kalimantan Selatan Selasa 29 Agustus 2023.
Infografis peta pusat gempa bumi magnitudo 7.4 yang berpusat di 180 kilometer Tenggara Tanah Bumbu Kalimantan Selatan Selasa 29 Agustus 2023. /Tangkapanlayar instagram @infobmkg/

"Kerasa sampe bali. stay safe semanya!!" ujar pemilik akun @bersxhka.

"Di malang kerasa bgt, stay safe buat semuanya," tambah pemilik akun @yourfavgurlyyyy.

Dilansir Pikiran Rakyat dari berbagai sumber, berikut ini data gempa yang terjadi pada Selasa dini hari, 29 Agustus 2023.

Baca Juga: Gara-Gara Limbah Pasir Mencemari Sawah, Puluhan Warga Mekarjaya Berunjuk Rasa di Halaman Kantor Desa

1. Gempa Tobelo Maluku Utara

Gempa berkekuatan magnitudo 3,8 mengguncang wilayah Tobelo, Maluku Utara pada 29 Agustus 2023, sekitar pukul 00.51 WIB.

Gempa terjadi di lokasi gempa yang terletak pada titik koordinat 2.39LU, 127.12BT, 121 km dari Barat Laut Tobelo dengan kedalaman 28 Km.

2. Gempa Waropen Papua

Gempa berkekuatan magnitudo 3,7 mengguncang wilayah WaropenPapua pada 29 Agustus 2023, terjadi sekitar pukul 00.52 WIB.

Untuk lokasi gempa berada di titik koordinat 2.94LS, 137.05BT, 43 km dari Tenggara Waropen pada kedalaman 11 Km.

 

Baca Juga: Para Penggemar yang Tergabung di ATINY Salah Fokus, Karena Foto Panggung San ATEEZ Diincar Fotografer KPop

Halaman:

Editor: Dwi Christianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x