Polres Jakarta Utara Periksa Pemilik Senjata Api yang Ditemukan Saat Penggerebekan Kampung Bahari

- 11 Maret 2024, 12:00 WIB
Polisi Selidiki Pemilik Senjata dan Tajam di Kampung Bahari Barang bukti senjata api dan bom gas ditemukan polisi saat penggerebekan di Kampung Bahari, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Minggu 10 Maret 2024.
Polisi Selidiki Pemilik Senjata dan Tajam di Kampung Bahari Barang bukti senjata api dan bom gas ditemukan polisi saat penggerebekan di Kampung Bahari, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Minggu 10 Maret 2024. /Foto: ANTARA/Mario Sofia Nasution/am./

Polres Metro Jakarta Utara menggerebek Kampung Bahari di Kecamatan Tanjung Priok, Jakarta Utara pada Minggu pagi dan menangkap 26 orang yang diduga terlibat peredaran narkoba.

“Kami melibatkan 200 orang dalam penggerebekan yang terjadi pada Minggu pukul 05.00 WIB,” kata Prasetyo Nugroho.

Baca Juga: Bea Cukai Soekarno Hatta atau Soetta Batasi Jumlah Maksimal Barang Penumpang dari Luar Negeri

Ia mengatakan timnya mendapat informasi adanya peredaran narkoba di sana dan kemudian mengerahkan personel untuk melakukan penggerebekan.

"Kami ke lokasi kejadian dan melakukan penangkapan. Kami menemukan 26 orang dan beberapa barang bukti," ujarnya.***

Halaman:

Editor: Dwi Christianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x