Nah, Kapolri Perintahkan Perketat Pengawasan WNA dan WNI Masuk Indonesia!

- 12 Mei 2021, 13:39 WIB
Kapolri Minta Perketat Pengawasan Warga dari Luar Negeri di Bandara Soetta
Kapolri Minta Perketat Pengawasan Warga dari Luar Negeri di Bandara Soetta /Foto : Div Humas Polri/

Selain itu, Sigit juga meminta adanya pengawasan ketat di saat masa arus balik Lebaran 2021 nanti. Petugas harus memastikan masyarakat bisa menunjukan hasil Swab Antigen dan sudah di vaksinasi.

"Setelah masuk Bandara tetap protokol kesehata dilakukan secara ketat. Maka yang melintas Bandara bisa ditekan potensi penyebaran Covid-19," ucap Sigit.

Sementara itu, Ketua DPR Puan Maharani mengungkap jumlah penumpang di Bandara Soetta pada Lebaran tahun ini menurun hingga 10 persen. Meski begitu, Ia berharap petugas terkait tetap melakukan pengawasan ekstra ketat terkait kebijakan pelarangan mudik.

Baca Juga: Salat Id di Masjid Istiqlal Pada 1 Syawal 1442 Hijriah Ditiadakan

"Jangan sampai penyebaran covid tidak terkendali. Bagaimana mengantisipasi arus balik pengendalian protokol kesehata harus dijaga," tutup Puan.***

Halaman:

Editor: Didin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x