Tragedi Kanjuruhan, TGIPF Proses Penyebab Kematian Korban Lebih Mengerikan

- 15 Oktober 2022, 12:16 WIB
TGIPF serahkan rekomendasi hasil investigasinya dalam tragedi Kanjuruhan kepada Presiden Republik Indonesia Joko Widodo, Mahfud MD menyebutkan jika PSSI harus bertanggung jawab secara moral
TGIPF serahkan rekomendasi hasil investigasinya dalam tragedi Kanjuruhan kepada Presiden Republik Indonesia Joko Widodo, Mahfud MD menyebutkan jika PSSI harus bertanggung jawab secara moral /Tangkapan layar Youtube @Sekretariat Presiden /

Baca Juga: Pelaksanaan TMMD 115 di Cigudeg Bogor Hari ke 4, Kapten Inf Tatang Taryono: Perataan Batu Jalan dan Rutilahu

“Nanti hasil laporan itu akan diolah oleh Bapak Presiden untuk kebijakan keolahragaan nasional dengan melibatkan stakeholder tentu saja yang ada menurut peraturan perundangan-undangan,” ujarnya.

“Kami sudah sampaikan kepada Presiden semua yang kami temukan dan semua rekomendasi untuk semua stakeholders, baik yang dari pemerintah ([Kementerian] PUPR [Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat], Menpora [Menteri Pemuda dan Olahrga], Menkes [Menteri Kesehatan]), dan sebagainya sudah kami tulis satu per satu rekomendasinya di dalam 124 halaman laporan,” ungkap Mahfud.

Laporan TGIPF disusun berdasarkan investigasi yang dilakukan dengan mendatangi dan mewawancarai berbagai pihak serta mendapatkan bukti-bukti pendukung yang menjadi bahan analisis tim.

Baca Juga: Pertama Dalam Sejarah RI: 559 Pejabat Polri Setingkat Kapolda dan Kapolres Dipanggil Medadak Presiden Jokowi

Menko Polhukam menyampaikan, laporan TGIPF akan menjadi bahan masukan untuk menyusun langkah transformasi di bidang olahraga, khususnya sepak bola, di tanah air.***

Halaman:

Editor: Dwi Christianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x