Merasa Sembuh Dari Cedera Patah Tulang, Ini Hasil Sesi Latihan Marc Marquez

- 16 April 2021, 21:11 WIB
Marc Marquez jumpa pers di Grand Prix Portimao, Portugal
Marc Marquez jumpa pers di Grand Prix Portimao, Portugal /MotoGP/

PORTAL LEBAK - Juara dunia delapan kali, Marc Marquez, mengungkapkan target utamanya di Porimao setelah kemarin pada hasil tes medis dia dinyatakan mampu untuk bergabung dalam balapan MotoGP akhir pekan di Portugal.

Marquez dipastikan akan turun dengan motor RC213V membela tim Repsol Honda pada seri Grand Prix Portugal di sirkuit Portimao.

Diketahui sebelumnya Marc Marquez menderita cedera tulang humerus kanan (patah tulang lengan kanan) setelah jatuh di seri pembuka MotoGP 2020 di Jerez, Spanyol.

Baca Juga: Pawai Obor Dibatalkan di Prefektur Ehime, IOC Masih Optimis Gelar Olimpiade Tokyo

Baca Juga: Gerakan Cinta Zakat, Presiden Jokowi Minta Zakat Tepat Sasaran

Dengan cedera tersebut, dia harus absen selama satu musim, kurang lebih sembilan bulan sejak kecelakaan itu.

"Sangat senang berada di sini. Tentu ini langkah yang penting dalam pemulihan saya, mungkin yang paling penting," ucap Marquez seperti yang dikutip PortalLebak.com dari laman resmi MotoGP.

Marquez mengungkapkan dirinya saat saat ini masih dalam tahap pemulihan, namun tulang yang cedera dianggapnya sudah bisa mendukungnya balapan.

Baca Juga: Angkutan Umum Nekat Antar Pemudik Akan Diberi Sanksi Penjara Hingga Lebaran Usai

Halaman:

Editor: Jefry Agustinus Alexander B


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x