Resep Kue Keranjang, Camilan Favorit Tahun Baru Imlek

- 12 Februari 2021, 12:13 WIB
Kue Keranjang Favorite Di Perayaan Imlek
Kue Keranjang Favorite Di Perayaan Imlek /Foto : Antara/

• Oles cetakan dng sedikit minyak, tuang adonan sampai penuh dan kukus selama 45 menit atau 1 jam

• Angkat dan dinginkan. Keluarkan kue dari cetakan dan siap dihidangkan dengan kelapa parut.

Baca Juga: Sandiaga Uno Apresiasi Tugas Covid-19, Ajak Tenaga Kesehatan Berwisata

Baca Juga: Ketua Baznas Puji Ustadz Yusuf Mansur, Karena Alasan Ini

3. Kue Keranjang Santan Kukus

Resep ini juga merupakan variasi olahan dari kue keranjang yang sudah jadi. Biasanya ketika imlek persediaan kue keranjang melimpah dan tidak habis dimakan saat perayaan. Sehingga kue yang tersisa harus disimpan lagi. Supaya tidak bosan, coba deh resep ini.

Bahan-bahan:

• 1 buah kue keranjang ukuran sedang

• 200 ml santan kental

• 1 sdm tepung beras

Halaman:

Editor: Dwi Christianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x